Pasar Gekbrong Unit Lantas Polsek Warungkondang Atur Lalin

    Pasar Gekbrong  Unit Lantas Polsek Warungkondang Atur Lalin

    Polsek Warungkondang, Polres Cianjur Polda Jabar – Sebagai wujud pelayanan serta kepedulian terhadap keselamatan masyarakat pada umumnya, Personil Lantas Polsek Warungkondang Polres Cianjur meningkatkan kegiatan pengamanan dan pengaturan jalan dengan memberikan Dikmas Lantas ke Pengemudi ojeg Jambudipa. Senin Pagi (04/09/2023).

    Personil Lantas Polsek Warungkondang Aipda Hendar melakukan pengaturan arus lalu lintas serta membantu menyeberangkan warga di Perempatan Warungkondang.

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Warungkondang KOMPOL Usep Nurdin, S.IP., MM mengatakan, tujuan dari kegiatan ini untuk memberikan rasa aman kepada warga, terlebih saat menyeberang jalan menuju pasar serta keselamatan pengguna jalan yang lain baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki. “Terang kapolsek.

    Dalam kegiatan itu juga memberikan pengetahuan dan edukasi kepada warga tentang tata cara menyeberang jalan jika petugas tidak ada di lokasi dan memastikan jalan tersebut aman.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Pagelaran Sampaikan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Polsek Warungkondang Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Personel Polsek Cugenang Laksanakan Gatur Pagi untuk Kelancaran Lalu Lintas
    Personel Polsek Cibeber Sambang Warga untuk Jalin Kedekatan dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Personel Polsek Cibeber Laksanakan Gatur Pagi untuk Kelancaran Lalu Lintas
    Melalui Patroli KRYD, Polsek Cidaun Polres Cianjur Cegah Kriminalitas Malam Hari
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK

    Ikuti Kami